Pria Pemelihara Landak Jawa Akhirnya Bebas, Ini Kata Hakim
Berita – Sukses Daily Baru-baru ini di berbagai media sosial tengah viral berita mengenai pria Bali yang terancam pidana akibat memelihara landak Jawa. Sebagai salah satu hewan terancam punah aktivitas pria Bali itu tentu bertentangan pada UU berlaku. Namun kabar ini menarik perhatian netizen karena tidak ada unsur jual beli dalam aktivitasnya. Bahkan Sukena identitas…